Selasa, 05 November 2013

Sistem Informasi Berbasis Komputer



Sistem Informasi Berbasis Komputer 

Berikut akan saya jelaskan mengenai data dari dua perusahaan berbeda, Contoh perusahaan: 

1. PT Agung Citra Indah 

2. PT Amara 

Berikut akan saya jelaskan mengenai data perusahaan tersebut: 

1. PT Agung Citra Indah 

PT Agung Citra Indah ini berdiri pada tahun 2001. PT ini adalah PT yang mendistribusikan garmen (pakaian jadi), PT ini sudah bergerak di bidang penjualan, PT ini beranggotakan 400 orang termasuk dengan karyawan, rincian sebagai berikut:  


Direktur                                = 2 orang 

Pembukuan Keuangan         = 3 orang 

Purchasing                            = 2 orang 

Manajer                                = 2 orang 

Keuangan                             = 3 orang

Marketing                            = 8 orang 

Supervisor                            = 8 orang 

Adminitrasi                           = 8 orang 

Karyawan pabrik                 = 348 orang 

PHL                                      = 3 orang 

Supir                                     = 4 orang 

Kepala Gudang                    = 1 orang 

Orang Gudang                     = 3 orang 

Security                                = 6 orang 

Kelebihan: 

Time management dari para pekerja yang baik sehingga perusahaan tidak kesulitan dalam urusan memproduksi barang 

  • PT Agung Citra Indah ini adalah ia menjual barang barang/produk yang tidak dijual di cv lain 

  • Pengerjaan yang teliti dari setiap karyawan/buruh 

  • Pemesanan dilakukan dalam jumlah besar sehingga barang ready stock 

  • Mengekspor barang ke luar negri dengan stock yang banyak 

Kekurangan: 

Gaji yang tidak sesuai bagi para karyawan/buruh 

Sistem manajemen perusahaan yang tidak terkontrol dengan baik sehingga banyak human error yang bekerja diluar job desk nya 

Banyaknya karyawan yang menyepelekan perkerjaan mengakibatkan kerjaan yang menumpuk.

 

2. PT Amara

 PT Amara ini berdiri dari tahun 2002. Cv ini adalah cv yang mendistribusikan garmen Vpakaian jadi), cv ini bergerak di bidang penjualan, CV ini beranggotakan 400 orang termasuk dengan karyawan dengan, rincian sebagai berikut: 

Direktur                                = 2 orang 

Pembukuan Keuangan         = 3 orang 

Purchasing                            = 2 orang 

Manajer                                = 2 orang 

Keuangan                             = 3 orang 

Marketing                            = 7 orang 

Supervisor                            = 7 orang 

Adminitrasi                           = 7 orang 

Karyawan pabrik                 =  350 orang 

PHL                                      = 4 orang 

Supir                                     = 3 orang 

Kepala Gudang                    = 1 orang 

Staff Gudang                        = 5 orang 

Security                                = 4 orang 

Kelebihan: 

  •  Mengekspor barang ke luar negri dengan stock yang banyak 

  • Time management dari para pekerja yang baik sehingga perusahaan tidak kesulitan dalam urusan marketing 

  • Tampilan pakaian yang cukup menarik perhatian distributor ekspor 

  • Menawarkan harga yang bersaing 

    Kekurangan: 
    • Kurang tepat dalam memproduksi barang dalam waktu yang ditentukan 

    • banyak display barang yang indent atau harus menunggu karena cv ini tidak memesan barang dalam jumlah besar 

      Kesimpulan: 

      Dari perusahaan ini masing-masing mempunyai kelebihan dan kekurangan masing-masing, kedua perusahaan juga memakai sistem informasi yang sama yaitu Sistem informasi pemasaran ekpor keluar negeri, dimana kedua perusahaan merupakan perusahan yang bersaing dalam hal jumblah yang banyak dan produksi barang yang sama dan bersangkutan dalam memsuplier penyedia barang untuk di ekspor keluar negri. dan kedua perusahaan ini merupakan organisasi yang terhubung satu sama lain seperti hubungannya ke PT yang bersangkutan dan ke suplier penyedia barang tersebut. Dan Kedua perusahaan ini juga terkait dalam hal itu dimana ada rekap laporan rekap setiap bulan dan tutup buku setiap tahun dan laporan lain yang mungkin akan dipakai sebagai pembukuan perusahaan tersebut. 

      Menurut saya PT Amara dan PT Agung Citra memiliki sistim pemasaran yang sama dan produk barang yang sama tetapi di bandingkan PT Amara, PT Agung Citra Indah jauh lebih baik dan unggul dalam penyuplai barang dikarenakan stock yang ready tersedia dalam jumlah banyak, dibandingkan PT Amara yang sebagian menyetok barang sesuai display ketika ada order saja dan di tambah waktu yang kurang dalam time management produksi barang yang lambat atau tidak tepat waktu dalam pengerjaannya dan pengiriman yang begitu lama.